Perawatan Demi Tubuh yg Sehat



PERAWATAN BAGIAN-BAGIAN TUBUH

·       PERAWATAN WAJAH
1. Beberapa problem kulit wajah seperti iritasi disebabkan oleh penggunaan moisturizer yang tidak sesuai dengan jenis kulit. Karena itu, jika Anda memiliki:
- kulit berminyak, gunakan lotiontanpa kandungan minyak atau oil free
- kulit kering, gunakan krim yang bertekstur padat dengan kandungan yang kaya akan air  
- kulit sensitif, pilih produk tanpa kandungan wewangian (fragrance free). 

2. Pilih pelembab yang sesuai dengan jenis kulit. sebaiknya Anda mencoba produk terlebih dahulu. Hindari area kulit wajah, sapukan produk sedikit di sisi leher agar dapat ditutupi dengan rambut jika mengalami reaksi. Apabila telah melewati tes selama 3 hari, berarti Anda dapat melanjutkan produk tersebut. Apabila produk memiliki kandungan yang mudah menyebabkan iritasi seperti retinol atau alpha hydroxy acidstetap menggunakan pembersih dasar tanpa antioksidan dan tidak menyebabkan pengelupasan. 
3. Pilih tabir surya yang berfungsi untuk melindungi kulit dari paparan sinar ultra violet. Sayangnya, menurut para ahli wanita sangat jarang menggunakan tabir surya yang cukup 
sehingga kondisi kulit lebih cepat berkerut dan rawan terkena kanker kulit. Untuk itu, gunakan spf 30 setiap pagi sehabis mandi. Sementara jika banyak beraktivitas di luar ruangan, gunakan spf 45. 
4. Untuk perawatan kulit di malam hari, gunakan lotion yang memiliki kandungan retinol. Apabila kulit menjadi kemerahan, baurkan  pelembab terlebih dahulu dan aplikasikan saat kulit dalam keadaan kering.
5. Bila Anda membutuhkan serum, pilih formula hyaluronic acid (HA). Untuk mengurangi garis halus dan menjaga kulit tetap kencang, retinol menjadi kandungan yang ampuh. Sedangkan Untuk menyamarkan bintik hitam, coba serum dengan kandungan kedelai (soy).
6. Pori-pori besar muncul disebabkan karena tersumbatnya kulit mati serta minyak. Cara yang paling cepat untuk mengatasinya adalah dengan menggunakan pembersih yang mengandung 5 dan 1 persensalicylic acid.
7. Jika kulit wajah Anda berminyak, gunakan beberapa produk berikut: 
- Pelembab dengan spf. Spf menjadi kunci karena sinar matahari dapat menstimulasi produksi minyak.
- Foundation bubuk untuk membantu menyempurnakan riasan. Bila Anda terbiasa menggunakan liquid foundation, taburkan sedikit bedak pada permukaan kulit.
- Kertas minyak. Gunakan kertas dari plastik yang dapat menyerap minyakdan dapat digunakan tanpa merusak riasan.
9. Pastikan Anda memilih concealer yang mudah membaur. Pilih warna yang sesuai dengan kulit wajah Anda. Karena Warna yang lebih terang akan mengundang perhatian di sekitar mata.
10. Bintik-bintik hitam relatif muncul seiring bertambahnya usia. Untuk menyamarkannya jika: 
- kondisi masalah ringan: gunakan krim dengan kandungan retinol yang tinggi.
- kondisi masalah serius: konsultasikan dengan dokter ahli kulit untuk mendapatkan krim 
yang tepat. 

·       PERAWATAN TUBUH
1. pakai sabun yang mempunyai ph rendah atau sabun yang lembut
Bila kulit tubuh anda condong kering terlebih sesudah mandi, anda butuh mencermati sabun yang anda pakai. Manfaatkanlah sabun yang mempunyai ph mudah atau lembut. Bila anda menggunakan produk sabun yang terlampau keras kulit anda dapat jadi amat kering, hingga membuat anda tidak nyaman.
2. mandi mrenggunakan pancuran (shower)
Pancuran/shower amat baik untuk kulit melindungi tubuh anda dibanding dengan mandi berendam. Yakinkan bahwa air yang anda pakai untuk mandi tidak panas tetapi suam-suam kuku.
3. minum banyak air
Untuk kulit yang indah, tubuh anda memerlukan jumlah yang cukup cairan. Yakinkakn bahwa anda minum cukup air yakni 8 gelas/hari. Serta ini terhitung langkah menjaga kulit tubuh dengan alami.
4. melembabkan kulit sehari-hari
Membiasakan diri untuk melembabkan kulit anda sehari-hari setelah membelai tubuh anda dengan lembut menggunakan handuk manfaatkanlah cream atau lotion yang sesuai melembabkan kulit tubuh anda. Jangan lupa bahwa seluruh type kulit memerlukan kelembapan.
5. jagalah kulit sehari-hari dari matahari
Untuk melindugi kulit tubuh anda terus sehat, janganlah biarkan kulit anda terpapar cahaya matahari segera tanpa ada perlindungan. Berikan cream anti matahari (sun block) dengan spf yang sesuai dengan type kulit anda pakai sun block dengan teratur.
6. makan makanan sehat dengan gizi seimbang
makan makanan sehat dengan gizi seimbang bukan sekedar baik untuk tubuh anda, namun jua untuk kesehatan kulit tubuh anda. Tiap hari anda harus makan 5 buah serta sayuran yang kaya antioksidan. Ini dapat menolong anda menjaga cantik kulit yang sehat.
7. membelai kulit kering dengan lembut
Sebelum saat anda keluar dari kamar mandi yakinkan anda mencuci bersih seluruh tubuh anda untuk menyingkirkan seluruh sisa produk pembersih anda. Lantas dengan cepat keringkan tubuh anda sembari membelai kulit kaki, dada, lengan, dan lain-lain dengan handuk anda secara lembut. Janganah terlampau agresif menggosok kulit tubuh anda hingga kering.
8. cukup tidur/istirahat
Bila anda mendapat cukup tidur kulit anda dapat tampak sehat serta fresh berseri-seri. Tubuh anda memerlukan 7,8, sampai 9 jam untuk terus sehat.
9. saat hawa dingin pakai pakaian hangat
Sempatkah anda mencermati bahwa kulit tubuh anda menjadi amat peka sepanjang musim dingin?apalagi cuaca dingin, angina, matahari condong mengeringkan kulit, membuat kulit merasa tidak nyaman, kencang serta bersisik. Segera sesudah suhu mulai turun yakinkah anda kenakan pakaian hangat serta jangan lupa pelindung tangan anda.
10. jauhi atau berhenti merokok
Merokok amat jelek untuk kulit anda. Rokok membuat kulit terlihat kusam, loyo, dan mengakibatkan kulit cepat menua.

·       PERAWATAN KUKU
1. Menjaga kekuatan dan kelembapan kuku
Kuku yang rapuh akan mudah patah bila sering terkena sabun, detergen, atau sering berada di dalam ruangan ber-AC. Untuk mengatasi masalah ini, oleskan pelembap pada kuku agar kuku menjadi lebih kuat.
2. Membersihkan kuku
Kuku yang cantik tentu harus bersih. Untuk membersihkan kuku, lakukan dengan cara merendamnya ke dalam air hangat yang dicampur dengan perasan air jeruk nipis. Rendam tangan dan kaki selama kurang lebih 15 menit. Air hangat bisa membuat kulit di sekitar kuku menjadi lunak sehingga mudah untuk dibersihkan, khususnya pada daerah pinggir kuku yang sering dimasuki kotoran.
3. Potong kuku
Jangan biarkan kuku dalam keadaan terlalu panjang, karena memudahkan masuknya kotoran dan kuman-kuman penyakit yang bisa saja masuk ke dalam tubuh kita saat makan dan jangan membiarkannya terlalu pendek karena bisa menyebabkan luka.
Pilih gunting kuku yang tajam agar tidak berulang-ulang memotongnya. Jangan pula menarik kuku jika belum terpotong sempurna karena bisa melukai jari yang kemudian akan memudahkan kuman penyakit masuk ke dalamnya.
4. Stop kebiasaan merusak
Menggosok dan membuka benda keras menggunakan kuku selain dapat merusak juga dapat menyebabkan luka pada daerah sekitar kuku. Sama halnya jika kita mengorek dan mengigit kuku.
5. Perkuat dan percantik kuku dari dalam
Perbanyaklah minum air putih untuk membantu agar kuku tidak kering. Sedangkan untuk memperkuatnya konsumsi makanan yang mengandung kalsium dan susu.
6. Perhatikan penggunaan warna dan penghapus kuku
Menggunakan kuteks terlalu lama bisa membuat warna kuku berubah menjadi kekuningan. Sama seperti menggunakan nail polish remover terlalu sering menyebabkan hilangnya warna asli kuku dan membuatnya kering.
Untuk mencegah, sebaiknya tidak setiap saat menggunakan kuteks, biarlah selama beberapa waktu kuku beristirahat. Sedangkan ketika menghapus kuteks, gunakan kapas yang telah dibasahi nail polish remover dengan cara mengusapkannya perlahan (hindari menggosoknya) untuk mencegah warna kuku menjadi kusam.

·       PERAWATAN RAMBUT KERING
1. Hindari Pengering Rambut
Mengeringkan rambut dengan alat pengering yang panas dapat menyebabkan rambut menjadi stress dan ujung-ujungnya menimbulkan kerusakan yang lebih parah. Sebaiknya agar rambut tidak mudah rusak dan bercabang keringkan rambut dengan kipas atau cukup diangin-anginkan saja.
2. Gunakan Kondisioner Rambut
Seminggu sekali gunakan kondisioner setelah keramas diamkan selama 10 hingga 15 menit kemudian baru dibilas. Kondisioner usahakan jangan sampai tersisa di rambut dan saat menggunakan tidak mengenai kulit kepala karena akan menyebabkan rambut lepek dan berminyak.

3. Sisir Rambut Dengan Benar
Cara menyisir rambut sangat berpengaruh dengan kesehatan rambut Anda. Usahakan gunakan sisir dengan gigi lebar. Tidak perlu menyisir rambut berkali-kali tapi cukup rambut tidak kusut.
4. Vitamin rambut
Berbeda dengan serum, vitamin rambut cenderung lebih ringan formulanya. Nah, Anda bisa memijit bagian batang rambut dengan vitamin ini untuk mendukung dan mencukupi kebutuhan nutrisi rambut.
5. Shampoo khusus rambut kering
Pastikan Anda memilih shampoo khusus untuk jenis rambut kering. Langkah ini cukup penting karena rambut membutuhkan kelembaban yang ganda, yang bisa diperoleh lewat formula shampoo untuk rambut kering.

·       PERAWATAN GIGI
1. sikat gigi sekurang-kurangnya 2 kali didalam 1 hari. 
menyikat gigi sangat mutlak dan sebaiknya ditangani sedikitnya 2 kali 1 hari. menyikat gigi dapat menyingkirkan plak dan bakteri yang menempel dan dapat menodai gigi anda. 
2. jauhi kopi serta makan gula terlalu berlebih. 
kopi dan gula dapat menyebabkan noda kuning pada gigi. oleh karena itu, jauhi mengonsumsi kopi dan gula terlampau berlebih. keduanya bukan hanya buruk untuk kesehatan, tetapi juga untuk kilau gigi anda. 
3. flossing. 
sebagian orang yang kuatir pada flossing karena takut gusinya berdarah. namun, apabila ditangani dengan hati-hati, flossing dapat membantu membuat perlindungan kesehatan gigi dan jauhi munculnya noda pada gigi. 
4. pakai sedotan waktu minum. 
menggunakan sedotan dapat menghindar gigi lantas bernoda. tentang ini karena dengan sedotan, minuman yang berwarna bisa tertelan tanpa menyentuh segi di dalam gigi. 
5. ubah sikat gigi tiap-tiap 2 bln. sekali. 
kebiasaan ini sangat mutlak membuat perlindungan kilau alami gigi. setelah digunakan beberapa lama, bulu sikat gigi lantas keras. tentang ini dapat merusakkan susunan e-mail gigi dan setelah itu menyebabkan gigi bernoda. 
6. beri jarak sikat gigi dari toilet sekurang-kurangnya 5meter. 
walau terdengar aneh, tentang ini sangat disarankan untuk jauhi partikel udara yang dihasilkan dari sistem penyiraman atau flush. kerjakan ini dapat membantu membuat perlindungan kesehatan dan jauhi rusaknya pada gigi. 
7. jaga konsumsi kalsium anda. 
mengonsumsi kalsium yang cukup dapat membantu memperkuat dan membuat perlindungan susunan gigi. 
8. kunjungi dokter gigi dengan teratur. 
mesti untuk berkunjung ke dokter gigi apabila pingin memiliki gigi yang sehat. orang-orang yang tidak dulu kontrol ke dokter gigi memiliki kondisi gigi lebih buruk dibanding dengan mereka yang kontrol dengan teratur. 
9. pakai pasta gigi mint. 
pasta gigi dengan kandungan mint didalam nya telah bisa di tunjukkan membantu pemutihan gigi. walau tidak instan, namun telah perlihatkan hasil yang positif. 
10. jauhi anti biotik ber dosis tinggi. 
antibiotik dosis tinggi dapat menyebabkan perubahan warna gigi. lalu, perlu diketahui untuk jauhi mengonsumsi antibiotik apabila memanglah tidak terlalu perlu. 
11. bila butuh pakai sikat gigi elektrik. 
dengan sikat gigi manual, orang kadang-kadang menyikat terlalu keras. ini dapat menyebabkan erosi pada gusi dan dapat menambah keausan gigi. menggunakan sikat gigi elektrik bisa membantu anda jauhi masalah ini dan bisa dibuktikan bermanfaat waktu melindungi putihnya gigi. 
12. cermati metabolisme anda. 
metabolisme yang tidak benar juga menyebabkan perubahan warna pada gigi. perubahan ini dapat ditangani melakukan perbaikan kebiasaan makan, berolahraga dengan teratur, dan jauhi stres yang ekstrem 
13. mencari kisah noda didalam keluarga. 
sebagian orang yang memiliki noda pada gigi beralasan bahwa tentang tersebut didapat karena keturunan di dalam keluarga. oleh karena itu, mutlak untuk berkunjung ke dokter gigi dan melacak apa penyebab noda dan pengobatan yang cocok untuk gigi anda. 

·       PERAWATAN TELINGA
1. Telinga bagian luar dirancang sebagai tempat yang mudah untuk dibersihkan. Cotton bud yang biasa Anda gunakan bukan berfungsi membersihkan, melainkan malah mendorong kotoran telinga semakin dalam. Cara yang paling baik adalah dengan menggunakan air dan sabun. Sebab, telinga dengan sendirinya akan mendorong kotoran keluar. Selain itu, Anda juga bisa menggunakan minyak zaitun untuk melunakkan kotoran telinga.
2. Jangan khawatir dengan perubahan warna kotoran telinga Anda. Tekstur dan warna dapat berbeda pada setiap orang. Bisa lembut atau keras, bisa berwarna oranye atau kecokelatan. Namun, jika sudah berwarna hijau dan kental, tandanya telinga Anda mengalami infeksi. Dan itu harus segera diobati.
3. Jangan pernah menggaruk telinga ketika terasa gatal. Rasa gatal bisa diakibatkan oleh eksim atau psoriasis. Segera ke dokter untuk mendapatkan pengobatan.
4. Tiap jenis infeksi pada telinga membutuhkan penanganan dari dokter ahli. Ada 2 jenis infeksi, yakni pada telinga luar dan telinga tengah. Untuk bagian luar umumnya terjadi karena terkena air kotor. Telinga menjadi sakit, bengkak, atau bahkan bernanah. Biasanya, diobati dengan tetesan antibiotik. Sementara itu, untuk bagian tengah, terkadang bisa berdampak buruk pada gendang telinga. Gendang telinga bisa pecah. Biasanya, penderita diberi resep tablet antibiotik selain menggunakan resep obat tetes.
5. Rasa nyeri yang muncul bukan semata-mata karena telinga Anda bermasalah, tetapi bisa karena Anda menderita radang tenggorokan atau nyeri sendi leher. Tapi, saat Anda merasa nyeri di telinga, ada baiknya Anda konsultasikan pada dokter.
6. Pendengaran Anda bisa berkurang karena faktor usia. Namun, jika usia bukan penyebabnya, segera konsultasikan kepada dokter. Pendengaran berkurang secara mendadak bisa karena kerusakan sel-sel rambut.
7. Mendengarkan musik dengan keras dan dalam waktu yang lama dapat merusak sel-sel rambut. Akibatnya, pendengaran Anda pun lama-kelamaan berkurang.
8. Ada beberapa hal yang bisa menyebabkan pendengaran Anda berkurang. Pertama, tamparan di telinga yang menyebabkan gendang telinga berlubang. Biasanya, membran akan sembuh dengan sendirinya dalam 6 minggu. Tapi, telinga harus tetap kering agar infeksi tidak semakin parah. Selain itu,  dipukul di bagian telinga saat sedang berenang juga berakibat pada berkurangnya pendengaran. Sebab, air dipaksa masuk ke dalam telinga. Trauma dan patah tulang tengkorak sering kali merusak telinga bagian dalam. Akibatnya, dapat mengurangi pendengaran seseorang.
9. Saat melakukan perjalanan dengan pesawat pun telinga terkadang terasa sakit. Untuk mengurangi rasa sakit itu, Anda bisa menutup hidung dan meniup telinga dengan lembut. Atau menguap pun terkadang menjadi solusi.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Sejarah Monumen Selamat Datang

Pidato bahasa jawa tentang perpisahan

Sejarah Batik Indonesia